Infolinks In Text Ads

PENYEBAB ACUT LIMPHOSITYC LEUCEMIA

Penyebab acut limphosityc leukemia sampai saat ini belum jelas, diduga kemungkinan karena virus (virus onkogenik) dan faktor lain yang mungkin berperan, yaitu:
  1. Faktor eksogen
    1. Sinar x, sinar radioaktif.
    2. Hormon.
    3. Bahan kimia seperti: bensol, arsen, preparat sulfat, chloramphinecol, anti neoplastic agent).
  2. Faktor endogen
    1. Ras (orang Yahudi lebih mudah terkena dibanding orang kulit hitam)
    2. Kongenital (kelainan kromosom, terutama pada anak dengan Sindrom Down).
    3. Herediter (kakak beradik atau kembar satu telur). (Ngastiyah, 1997)

0 comments:

Posting Komentar